Thursday, July 18, 2019

Soal Latihan Keperawatan KMB (Teoritis Miastenia Gravis) Beserta Jawaban

Soal Latihan Keperawatan KMB (Teoritis Miastenia Gravis) Beserta Jawaban



Halo teman-teman kali ini kita akan blajar pelajaran umum tentang keperawatan yaa, dibawha ini kami siapkan soal Keperawatan Medikal Bedah (KMB) mengenai Myastenia Gravis. Selamat belajar yaa


Soal Latihan Keperawatan KMB (Teoritis Miastenia Gravis) Beserta Jawaban

Berikut ini kami siapkan 5 bah soal beserta jawaban


1. Suatu kelainan autoimun yang ditandai oleh suatu kelemahan abnormal dan progresif pada otot rangka yang dipergunakan secara terus-menerus dan disertai dengan kelelahan saat beraktivitas,adalah pengertian dari ……………

a. sindrom guillain barre (gbs)
b. Osteoarthritis
c. Miastenia Gravis
d. Artritis Rematoid

Jawaban : c. Miastenia Gravis



2. Penyakit mistenia gravis sering terjadi pada usia ……………

a. 1-5 th
b. 5- 10 th
c. 10-20 th
d. 20-50 th

Jawaban : d. 20-50 th



3. Penyakit mistenia gravis juga sering tejadi / lebih rentan pada ……..

a. Laki – laki
b. Wanita
c. Wanita dan laki – laki
d. Benar semua
e. salah semua

Jawaban : b. Wanita



4. Gejala klinis pada miastenia gravis adalah ……………………..

a. kelemahan pada otot ekstraokular atau ptosis
b. Progresif kelemahan di kedua lengan dan kedua kaki
c. Kehilangan refleks
d. Mati rasa dan kesemutan

Jawaban : a. kelemahan pada otot ekstraokular atau ptosis



5. untuk penegakan diagnosis miastenia gravis, dapat dilakukan pemeriksaan antara lain :

a. Uji Tensilon (edrophonium chloride)
b. Uji Prostigmin (neostigmw)
c. Uji Kinin
d. Benar semua

Jawaban : d. Benar semua


Sumber Gudang Soal Kredensial Perawat Lengkap


Demikianlah artikel dari kami ini yang singkat berjudul Soal Latihan Keperawatan KMB (Teoritis Miastenia Gravis) Beserta Jawaban. Semoga apa yang telah kami sajikan dan berikan diatas untuk teman-teman dapat bermanfaat. Terimakasih atas kunjungannya.

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon